Resep Bandrek Indonesia yang Laris di Pasaran dan Bisa Pesan Online

Resep bandrek indonesia yang laris dipasaran ternyata berbentuk serbuk instan siap seduh dan telah dipesan dari berbagai pelosok wilayah di Nusantara. Minuman tradisional khas Jawa Barat ini cocok untuk dihidangkan di berbagai suasana. Mulai dari wellcome drink saat acara training atau workhop, arisan tetangga, bekal kemping, bahkan sering juga dijadikan sebagai oleh-oleh khas Cimahi.

Bandrek HanjuangBandrek yang laris di pasaran ini bisa di pesan secara online ataupun offline. Pemesanan online cukup dengan memilih dan mengisi shopping chart dari daftar paket produk hanjuang yang ada, kemudian mengisi formulir secara online data alamat kirim. Setelah pesanan kami terima, pemesan akan mendapatkan konfirmasi jawaban untuk total biaya mencakup produk dan ongkos kirim. Jika setuju, pemesan tinggal transfer senilai total biaya dan melakukan konfirmasi transfer kepada admin hanjuang, maka pesanan bandrek pun tinggal ditunggu sesuai alamat kirim.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.