Minuman Produk hanjuang saat ini telah banyak tersebar ke berbagai daerah di indonesia dan juga ada beberapa tempat di luar negeri yang artinya bukan hanya di Bandung-Jawa Barat saja, akan tetapi telah beredar pula di berbagai kota besar di Indonesia. Mulai dari Aceh (Kuala Simpang, Takengon), Sumatera Barat (Padang), Riau (Pekanbaru), Jawa (Depok, Surabaya, Kediri, Pasuruan, Malang), Bali (Denpasar), Kalimantan (Balikpapan, Bontang, Samarinda) dan masih terus bertambah sampai saat ini. Dan hampir setiap hari yang mengajukan pertanyaan untuk menjadi agen dan distributor produk hanjuang selalu ada tentunya hal ini akan memudahkan anda untuk memperoleh produk minuman hanjuang sehingga ragam minuman tradisional produk hanjuang ini dapat pula anda peroleh di jaringan mitra hanjuang.com.