Prosedur Mengurus Perijinan Minuman Tradisional Kemasan Sachet

Oleh Oleh Minuman Tradisional Khas Kota Cimahi TerlarisMinuman tradisional adalah minuman yang biasanya dikembangkan dan diolah oleh masyarakat setempat. Masyarakat meracik minuman tradisional berdasarkan bahan-bahan yang mudah didapat di sekitar daerahnya. Oleh karena itu minuman ini menjadi minuman khas dan berbeda untuk masing-masing daerah. Prosedur Mengurus Perijinan minuman tradisional kemasan sachet memang tidak sesulit perijinan minuman beralkohol, karena minuman tradisional umumnya terdiri atas bahan-bahan alami dan jarang menggunakan bahan pengawet buatan.

Berbicara minuman tradisional tentu tidak lepas dari produksi dan penjualan, dan proses penjualan akan melibatkan konsumen. Jika sudah melibatkan konsumen maka perlu ada aturan agar minuman yang diproduksi dan diperjualbelikan aman untuk dikonsumsi. Oleh karena itu perijinan minuman menjadi sebuah standar dalam rangka mengawasi kandungan bahan-bahan di dalam minuman tersebut.

Perijinan minuman tradisional memang tidak sesulit perijinan minuman beralkohol, karena minuman tradisional umumnya terdiri atas bahan-bahan alami dan jarang menggunakan bahan pengawet buatan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.