Bandrek Rempah Merek Hanjuang Made In Bandung. Hanjuang adalah sebuah merek dagang daripada produk minuman tradisional khas jawa barat ini. Selain bandrek, produk utamanya adalah bajigur, total ada 9 rasa pilihan yang semuanya disukai para penikmat kuliner minuman tradisional. Dari 9 rasa tersebut, bandrek memang paling banyak disukai karena selain minuman ini sangat populer, juga …