Aneka minuman racikan yang terbuat dari jahe khas jawa barat

Jahe adalah tanaman rimpang yang sangat populer sebagai rempah-rempah. Khasiat jahe selain untuk bumbu memasak juga merupakan herbal alami yang sangat bagus untuk mengatasi beberapa masalah atau penyakit di dalam tubuh yang cukup ampuh, selain itu aman untuk dikonsumsi karena tidak menimbulkan efek samping seperti obat-obatan kimia yang beredar di pasaran. Rimpangnya berbentuk jemari yang menggembung di ruas-ruas tengah. Rasa dominan pedas disebabkan senyawa keton bernama zingeron. Karena rasa dan manfaatnya tersebut, maka terdapat aneka minuman hasil racikan yang terbuat dari jahe dan merupakan khas jawa barat. Diantara minuman tersebut dan yang paling terkenal adalah bandrek. Terdapat beragam bahan tambahan yang dikombinasikan dengan bandrek, diantaranya adalah coklat, kopi, enteh, susu dan lain sebagainya.

Sekarang ini sudah tersedia bandrek aneka rasa yang berbentuk sebuk dan dikemas dalam sachet satu kali seduh. Salah satu mereknya adalah hanjuang. Hanjuang sekarang dapat dibeli secara online. Untuk pemesanan produk hanjuang dapat menghubungi admin hanjuang.com atau CP. 022-7003029 atau 085721091210.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.